INDONESIANWARE - Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul CRUD Dengan VB.NET Bagian 2, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan
Artikel Tutorial VB.Net, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.
Judul : CRUD Dengan VB.NET Bagian 2
link : CRUD Dengan VB.NET Bagian 2
CRUD Dengan VB.NET Bagian 2
Malam semua, kali ini saya akan melanjutkan postingan sebelumnya yaitu Crud Dengan VB.Net Bagian 1
Jika kemarin kita sudah mempelajari bagaimana cara menyimpan dan mencari data, kali ini saya akan menambahkan cara memperbarui/mengupdate dan menghapus/delete data
Oke langsung saja
Pertama – tama buka project yang kita buat sebelumnya dengan cara File – Open Project – Nama_project_yang_telah_kita_buat
2. tambahkan 2 button lagi untuk tombol update dan hapus
Object | Property | Value |
Button1 | Name | Btn_update |
Text | Update | |
Button2 | Name | Btn_hapus |
Text | Hapus |
Sehingga tampilan form seperti dibawah ini
3. Tambahkan script dibawah ini pada sub awal
btn_update.Enabled = False
btn_hapus.Enabled = False
Sehingga menjadi seperti dibawah ini
Sub awal()
Txt_nis.Text = ""
Txt_nama.Text = ""
Txt_alamat.Text = ""
Cbo_kelamin.Text = ""
Cbo_kelamin.Items.Clear()
Cbo_kelamin.Items.Add("Laki - Laki")
Cbo_kelamin.Items.Add("Perempuan")
Btn_tutup.Text = "Tutup"
Btn_cari.Enabled = False
Btn_simpan.Enabled = False
Btn_tambah.Enabled = True
Btn_tutup.Enabled = True
Txt_nis.Enabled = False
Txt_nama.Enabled = False
Txt_alamat.Enabled = False
Cbo_kelamin.Enabled = False
btn_update.Enabled = False
btn_hapus.Enabled = False
End Sub
4. Tambahkan script dibawah ini pada tombol cari
btn_hapus.Enabled = True
btn_update.Enabled = True
sehingga menjadi seperti dibawah ini
Private Sub Btn_cari_Click(ByVal sender As System.Object, ByVal e As System.EventArgs) Handles Btn_cari.Click
If Txt_nis.Text = "" Then
MsgBox("Nis masih kosong", MsgBoxStyle.Exclamation, "Peringatan")
Else
cmd = New SqlCommand("select nis,nm_siswa,alamat,jenis_kelamin from siswa where nis='" & Txt_nis.Text & "'", conn)
rd = cmd.ExecuteReader
rd.Read()
If rd.HasRows Then
Txt_nis.Text = rd("nis")
Txt_nama.Text = rd("nm_siswa")
Txt_alamat.Text = rd("alamat")
Cbo_kelamin.Text = rd("jenis_kelamin")
Btn_simpan.Enabled = False
btn_hapus.Enabled = True
btn_update.Enabled = True
Else
MsgBox("Data tidak ditemukan")
End If
rd.Close()
End If
End Sub
5. Tambahkan script dibawah ini pada tombol delete
Private Sub btn_hapus_Click(ByVal sender As System.Object, ByVal e As System.EventArgs) Handles btn_hapus.Click
If Txt_nis.Text = "" Then
MsgBox("NIS tidak boleh kosong", MsgBoxStyle.Exclamation, "Peringatan")
Else
If MsgBox("Apakah anda akan menghapus data ini?", MsgBoxStyle.YesNo, "Informasi") = MsgBoxResult.Yes Then
cmd = New SqlCommand("delete from siswa where nis='" & Txt_nis.Text & "'", conn)
cmd.ExecuteNonQuery()
MsgBox("Data berhasil dihapus", MsgBoxStyle.Information, "Informasi")
Call awal()
End If
End If
End Sub
6. Tambahkan script dibawah ini pada tombol update
Private Sub btn_update_Click(ByVal sender As System.Object, ByVal e As System.EventArgs) Handles btn_update.Click
If Txt_nis.Text = "" Or Txt_nama.Text = "" Or Txt_alamat.Text = "" Or Cbo_kelamin.Text = "" Then
MsgBox("Data belum lengkap", MsgBoxStyle.Exclamation, "Peringatan")
Else
cmd = New SqlCommand("update siswa set nis='" & Txt_nis.Text & "',nm_siswa='" & Txt_nama.Text & "',alamat='" & Txt_alamat.Text & "',jenis_kelamin='" & Cbo_kelamin.Text & "'", conn)
cmd.ExecuteNonQuery()
MsgBox("Data berhasil diupdate", MsgBoxStyle.Information, "Informasi")
Call awal()
End If
End Sub
8. jika sudah maka coba jalankan program tersebut dengan cara tekan F5 atau klik menu Debug – Start Debugging
Jika anda ingin mendownload source code silahkan klik disinidan untuk passwordnya disini
semoga berhasil
sekian untuk postingan saya kali ini
sekian untuk postingan saya kali ini
Sekianlah artikel CRUD Dengan VB.NET Bagian 2 kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel CRUD Dengan VB.NET Bagian 2 dengan alamat link https://ware-id.blogspot.com/2013/11/crud-dengan-vbnet-bagian-2.html
EmoticonEmoticon